NIKO, ARIYANTO (2022) PENGARUH LATIHAN DAYA TAHAN OTOT TERHADAP KEMAMPUAN SHOOTING PADA SISWA PUTRA PESERTA EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET SMK NEGERI 1 SANGGAU. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.
ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (149kB)
BAB I.pdf - Published Version
Download (186kB)
BAB II.pdf - Published Version
Download (364kB)
BAB III.pdf - Published Version
Download (400kB)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (250kB)
BAB V.pdf - Published Version
Download (153kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (89kB)
Abstract
Tujuan dalam penelitian ini adalah “untuk mengetahui ada atau tidak pengaruh latihan daya tahan otot terhadap kemampuan shooting bola basket pada peserta putra ekstakurikuler bola basket SMK Negeri 1 Sanggau”. Metode
yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Deskriptif Kuantitatif dan bentuk penelitiannya menggunakan bentuk penelitian Eksperimen. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa putra peserta ekstrakurikuler bola basket SMK Negeri 1 Sanggau, teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah
menggunakan tes yaitu tes shooting bola basket, dan teknik analisis datanya berupa uji-t yang diselesaikan dengan bantuan Software Microsoft Office Excel, Statistical Product and Service Solutio (SPSS). Berdasarkan analisis data yang
telah dilakukan dari hasil penelitian terdapat pengaruh signifikan dari latihan daya tahan terhadap kemampuan shooting bola basket pada siswa putra ekstrakurikuler Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sanggau.
Kata Kunci: Kemampuan Shooting Bola Basket
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Skripsi |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Olah Raga dan Kesehatan > Pendidikan Jasmani |
Depositing User: | perpus review ikip |
Date Deposited: | 08 Sep 2022 08:13 |
Last Modified: | 08 Sep 2022 08:13 |
URI: | http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/1246 |