Minarni, Miri (2024) PENGEMBANGAN BUKU SAKU DIGITAL BERMUATAN IDEAL PROBLEM SOLVING BERBASIS ETNOMATEMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DALAM MATERI BANGUN RUANG SISI LENGKUNG SISWA SMP. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.
ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (183kB)
BAB I.pdf - Published Version
Download (597kB)
BAB II LANDASAN TEORI.pdf - Published Version
Download (512kB)
BAB III METODELOGI PENELITIAN.pdf - Published Version
Download (521kB)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (843kB)
BAB V PENUTUP.pdf - Published Version
Download (291kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (310kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui buku saku digital bermuatan IDEAL Problem Solving berbasis etnomatematika terhadap kemampuan pemecahan masalah dalam materi bangun rusng sisi lengkung siswa SMP yang mencapai tingkat kevalidan, kepraktisan dan keefektifan. Metode penelitian ini adalah penelitian pengembangan (Research and Development) dengan menggunakan model ADDIE yang memiliki lima tahapan yaitu analysis (analisis), design (perancangan), development or production (pengembangan), implementation (implementasi), dan evaluastions (evaluasi). Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IX yang berjumlah 31 siswa dan 3 orang ahli media dan materi.
Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar validasi, angket, dan soal posttest. Dan hasil penelitian validasi buku saku digital bermuatan IDEAL Problem Solving berbasis etnomatematika terhadap kemampuan pemecahan masalah memiliki persentase rata-raya ketiga ahli validasi media
94,20% dengan kriteria sangat valid. Sedangkan hasil penelitian validasi ahli materi meemiliki persentase 95,23%. Tingkat kepraktisan terhadap buku saku digital bermuatan IDEAL Problem Solving berbasis etnomatematika terhadap
kemampuan pemecahan masalah memiliki tingkat praktis dengan persentase 80,91% dengan kriteria sangat praktis. Untuk tingkat keefektifan buku saku digital bermuatan IDEAL Problem Solving berbasis etnomatematika terhadap kemampuan pemecahan masalah memiliki hasil rata-rata posttes sebesar 80,64% dengan jumlah 26 siswa yang tuntas, maka hasil tes siswa memiliki kriteria tuntas dan tergolong efektif.
Kata Kunci: Buku Saku Digital, IDEAL Problem Solving, Etnomatematika, Kemampuan Pemecahan Masalah
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Skripsi |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Mipa dan Teknologi > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | perpus review ikip |
Date Deposited: | 29 Feb 2024 07:58 |
Last Modified: | 29 Feb 2024 07:58 |
URI: | http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/2312 |