RUDIN, MARSELINUS (2023) UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN SERVIS ATAS DALAM PEMBELAJARAN BOLA VOLI DENGAN METODE RESIPROKAL PADA SISWA KELAS X DI SMA NEGRI 1 TOBA KABUPATEN SANGGAU. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.
RINGKASAN SKRIPSI.pdf - Published Version
Download (149kB)
BAB I.pdf - Published Version
Download (170kB)
BAB II.pdf - Published Version
Download (262kB)
BAB III.pdf - Published Version
Download (310kB)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (460kB)
BAB V.pdf - Published Version
Download (86kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (153kB)
Abstract
Skripsi ini berjudul “Upaya Meningkatkan Keterampilan servis atas dalam permainan bola voli melalui metode resiprokal pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Toba.”. Masalah umum dalam penelitian ini “Bagaimanakah upaya meningkatkan keterampilan servis atas dalam permainan bola voli melalui metode resiprokal pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Toba? .sedangkan sub masalah dalam penelitian ini adalah 1) Bagaimana rencanaan pembelajaran metode bermain untuk meningkatkan keterampilan servis atas dalam permainan bola voli melalui
metode resiprokal pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Toba.? 2) Bagaimana pelaksanaan pembelajaran melalui metode resiprokal pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Toba.? 3) Bagaimana peningkatan hasil belajar servis atas dalam permainan bola voli melalui metode resiprokal pada siswa kelas X sekolah
menengah atas negeri 1 Toba?
Tujuan umum dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan keterampilan servis atas dalam permainan bola voli melalui metode resiprokal pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Toba. Secara khusus penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikn 1) rencanaan pembelajaran metode bermain untuk meningkatkan keterampilan servis atas dalam permainan bola voli melalui metode resiprokal pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Toba. 2) pelaksanaan pembelajaran melalui metode resiprokal pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Toba. 3) peningkatan hasil belajar servis atas dalam permainan bola voli melalui metode resiprokal pada siswa kelas X sekolah menengah atas negeri 1 Toba
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan dengan bentuk penelitian tindakan kelas. Adapun teknik pengumpul data dalam penelitian ini adalah teknik observasi langsung dan teknik pengukuran. Alat pengumpul data dalam penelitian ini adalah lembar observasi dan tes. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah penelitian Tindakan kelas dengan mengunakan teknik deskriftif.
Hasil penelitian, data awal (pra siklus) ketuntasan proses belajar siswa keterampilan servis bawah pada permainan bola voli sebesar 30% dari 9 siswa pada kondisi awal. Sedangkan pada siklus I dalam keterampilan servis bawah dalam permainan bola voli dengan mengunakan metode resiprokal jumlah siswa yang tuntas sebesar 46,66% dari 14 siswa walapun belum optimal sehingga masih ditingkatkan ke siklus II, pada siklus II mencapai 76,66% yang tuntas dari 30 siswa yang artinya sudah melebihi yang ditentukan 75%.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Skripsi |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Olah Raga dan Kesehatan > Pendidikan Jasmani |
Depositing User: | perpus review ikip |
Date Deposited: | 24 Aug 2023 08:31 |
Last Modified: | 24 Aug 2023 08:31 |
URI: | http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/1793 |