IMAM, MUNANDAR (2016) PENGARUH LATIHAN JUGGLING PUNGGUNG TERHADAP KEMAMPUAN PASSING MENGGUNAKAN PUNGGUNG KAKI PERMAIAN SEPAK BOLA PADA SISWA PUTRA KELAS VIII B SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 2 SANGGAU. Other thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.
ABSTRAK.PDF - Accepted Version
Download (480kB)
DAFTAR PUSTAKA.PDF - Accepted Version
Download (367kB)
BAB I.PDF - Accepted Version
Download (360kB)
BAB II.PDF - Accepted Version
Download (622kB)
BAB III.PDF - Accepted Version
Download (540kB)
BAB IV.PDF - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (589kB)
BAB V.PDF - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (197kB)
Abstract
Imam Munandar (2015). Pengaruh latihan juggling punggung kaki
terhadap kemampuan passing menggunakan punggung kaki permainan sepak bola
pada siswa putra kelas VIII B Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Sanggau
Kabupaten Sanggau . (Pembimbing I :StephaniYane, M. Pd dan Pembimbing II :
Ilham Surya Fallo,S.Or. M. Pd).
Permasalahan dalam penelitian ini adalah : 1. Bagaimana pengaruh latihan
juggling punggung kaki terhadap kemampuan passing punggung Kaki
permainan sepak bola pada siswa putra kelas VIII B Sekolah Menengah Pertama
Negeri 2 Sanggau Kabupaten Sanggau Sebelum diberikan Latihan Passing ? 2.
Bagaimana kemampuan passing punggung kaki permainan sepak bola pada siswa
putra kelas VIII B Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Sanggau Kabupaten
Sanggau sesudah diberikan latihan juggling ? 3. Apakah terdapat pengaruh latihan
juggling punggung kaki terhadap kemampuan passing punggung kaki pada siswa
putra kelas VIII B Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Sanggau Kabupaten
Sanggau ?
Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1. Untuk
mengetahui kemampuan passing punggung kaki dalam permainan sepak bola
pada siswa putra kelas VIII B Sekolah Menegah Pertama Negeri 2 Sanggau
Kabupaten Sanggau sebelum diberikan latihan juggling punggung kaki . 2. Untuk
mengetahui kemampuan passing punggung kaki dalam permainan sepak bola pada
siswa putra kelas VIII B Negeri 2 Sanggau Kabupaten Sanggau sesudah diberikan
latihan juggling punggung kaki. 3. Untuk mengetahui pengaruh latihan juggling
punggung kaki terhadap kemampuan passing punggung kaki dalam permainan
sepak bola pada siswa putra kelas VIII B Sekolah Menengah Pertama Negeri 2
Sanggau KabupatenSanggau
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Skripsi |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Olah Raga dan Kesehatan > Pendidikan Jasmani |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 23 Sep 2016 03:57 |
Last Modified: | 23 Sep 2016 03:57 |
URI: | http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/334 |