Search for collections on digilib

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU GEOGRAFI DI KELAS VIII SEKOLAH MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI BAKAU KECAMATAN JAWAI KABUPATEN SAMBAS TAHUN 2015/2016

DARMA, AKBAR (2016) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU GEOGRAFI DI KELAS VIII SEKOLAH MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI BAKAU KECAMATAN JAWAI KABUPATEN SAMBAS TAHUN 2015/2016. Other thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf - Accepted Version

Download (2MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (2MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Accepted Version

Download (2MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Accepted Version

Download (2MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (2MB)

Abstract

Judul penelitian ini adalah Meningkatkan Hasil Belajar Siswa
Menggunakan Metode Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Pada Mata Pelajaran
IPS Terpadu Geografi di Kelas VIII Sekolah Madrasah Tsanawiyah Negeri Bakau
Kecamatan Jawai Kabupaten Sambas Tahun 2015/2016.
Masalah Umum Dalam Penelitian ini adalah: Bagaimanakah peningkatkan
hasil belajar sisiwa menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw
pada mata pelajaran IPS terpadu geografi di kelas VIIIC Madrasah Tsanawiyah
negeri Bakau Kecamatan Jawai Kabupaten Sambas tahun 2015/2016.Adapun sub
masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:1. Bagaimanakah pelaksanaan
metode pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw pada mata pelajaran IPS Terpadu
Geografi di kelas VIIIC Sekolah Mts N Bakau ? 2.Apakah terdapat peningkatan
hasil belajar siswa menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw
pada mata pelajaran IPS Terpadu geografi di kelas VIIIC sekolah Mts Negeri
Bakau ?
Tujuan Dalam Penelitian ini adalah sebagai berikut: untuk meningkatkan
hasil belajar sisiwa menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw
pada mata pelajaran IPS terpadu geografi di kelas VIII sekolah Madrasah
Tsanawiyah negeri Bakau Kecamatan Jawai Kabupaten Sambas tahun 2015/2016.
Metode Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan kelas dan Bentuk
Penelitian tindakan kolaboratif. Penelitian ini dilakukan di kelas VIII-C Madrasah
Tsanawiyah Negeri Bakau Kecamatan jawai. Instrumen yang digunakan dalam
penelitian ini berupa lembar Panduan Observasi, panduan wawancara,
dokumentasi, tes hasil belajar pra tindakan, tes hasil belajar siklus I, tes hasil
Belajar siklus II. Tindakan Penelitian yang dilakukan sebanyak 2 siklus dengan
materi Bentuk Hubungan Sosial.Untuk setiap siklus terdiri dari perencanaan,
pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Dari hasil penelitian tindakan kelas
dapat disimpulkan bahwa: 1.Penggunaan metode pembelajaran kooperatif tipe
jigsaw pada materi bentuk hubungan sosial dikelas VIII-C Madrasah Tsanawiyah
Negeri Bakau yang dilakukan oleh guru untuk siklus I menunjukan dengan
persentase 68% dengan kategori cukup menurut kriteria yang sudah ditentukan
dan siklus II menunjukan bahwa penggunaan metode pembelajaran kooperatif tipe
jigsaw di terapkan oleh guru di kelas VIII-C Madrasah Tsanawiyah Negeri Bakau
dengan persentase 82% dengan kategori baik sesuai dengan tolak ukur yang sudah
ditentukan, dan dapat dismpulkan guru berhasil dalam penggunaan metode
pembelajaran kooperatif tipe jigsaw. 2.Terdapat peningkatan hasil belajar siswa
setelah menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw pada materi
bentuk hubngan sosial di kelas VIII-C Madrasah Tasanawiyah Negeri Bakau.
Adapun peningkatan hasil belajar dilihat berdasarkan siklus I yaitu 20 siswa
tuntas dan 11 siswa belum tuntas, nilai tertingi 90 dan terendah 50 dengan nilai
rata-rata kelas 74,84 sedangkan siklus II yaitu 27 siswa tuntas dan 4 siswa belum
tuntas nilai tertinggi 85 dan nilai terndah 60 dengan nilai rata-rata kelas 75,16.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan Dan Pengetahuan Sosial > Pendidikan Geografi
Depositing User: Users 102 not found.
Date Deposited: 15 Sep 2016 06:44
Last Modified: 15 Sep 2016 06:44
URI: http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/290

Actions (login required)

View Item
View Item