PRISKILA, PRISKILA (2023) DESAIN DIDAKTIS KONSEP VOLUME KUBUS DAN BALOK TERHADAP LEARNING OBSTACLE PADA SISWA KELAS VIII SMPS SANTO FRANSISKUS ASISI PONTIANAK. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.
skrispi priskila. Benar.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (7MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendesain pembelajaran yang disesuaikan dengan learning obstacle yang dialami siswa khususnya pada konsep materi volume kubus dan balok. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan paradigma interpretif dan kritis. Bentuk penelitian adalah Didactical Design Research (DDR) yang dikembangkan oleh Suryadi. Subjek penelitian adalah siswa kelas IX B, VIII A, dan satu orang guru matematika. Tempat penelitian ini di SMPS Santo Fransiskus Asisi Pontianak. Teknik pengumpulan data meliputi observasi, pengukuran, dan teknik komunikasi langsung. Alat pengumpulan data meliputi lembar validasi, pedoman observasi, diagnostic test, dan pedoman observasi. Hasil penelitian ini merupakan desain didaktis empirik yang merupakan hasil korelasi desain didaktis hipotetik yang diperoleh dari analisis prospektif dan hasil dari implementasi desain didaktis hipotetik yang diperoleh dari analisis metapedadidaktik.
Kata kunci: Learning Obstacle, Desain Didaktis, Konsep Volume Kubus dan Balok.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Skripsi |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Mipa dan Teknologi > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | perpus review ikip |
Date Deposited: | 02 Oct 2023 08:47 |
Last Modified: | 02 Oct 2023 08:47 |
URI: | http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/1954 |