Search for collections on digilib

PENGARUH PEMANFAATAN INTERNET DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMA NEGERI 1 SUI AMBAWANG

SARTIKA, MULIANA (2023) PENGARUH PEMANFAATAN INTERNET DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMA NEGERI 1 SUI AMBAWANG. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.

[thumbnail of Abstrak - Ringkasan Skripsi.pdf] Text
Abstrak - Ringkasan Skripsi.pdf - Published Version

Download (339kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (450kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf - Published Version

Download (455kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf - Published Version

Download (467kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (741kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf - Published Version

Download (338kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (333kB)

Abstract

Penelitian ini berjuan untuk mengetahui: (1) Pemanfaatan internet, fasilitas belajar dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Tik dikelas X IPA SMA Negeri 1 Sui Ambawang, (2) Bagaimana pengaruh pemanfaatan internet terhadap
hasil belajar siswa pada mata pelajaran Tik di kelas X IPA SMA Negeri 1 Sui Ambawang, (3) Bagaimana pengaruh fasilitas belajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran Tik di kelas X IPA SMA Negeri 1 Sui Ambawang, (4) Apakah terdapat pengaruh pemanfaatan internet dan fasilitas belajar secara bersama-sama terhadap hasil belajar siswa mata pelajaran Tik di kelas X IPA SMA Negeri 1 Sui Ambawang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Kuantitatif, dengan menggunakan model pengembangan Ex Post Facto.
Subjek dalam penelitian ini terdiri dari subjek penelitian yang di lakukan kepada 72 siswa kelas X IPA SMAN 1 Sungai Ambawang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setiap Pemanfaatan Internet (X1) menurun sebesar 0,77%, dan Fasilitas Belajar (X2) menurun sebesar 0,98%, maka Hasil Belajar Siswa (Y) juga akan menurun sebesar 0,98%. Koefisien regresi tersebut bersifat negatif, sehingga dapat dikatakan bahwa arah pengaruh variabel X1, X2 secara bersamaan terhadap variabel Y adalah negatif atau mengalami penurunan.

Kata kunci: Pemanfaatan Internet dan fasilitas Belajar, Hasil Belajar

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Skripsi
Divisions: Fakultas Pendidikan Mipa dan Teknologi > Pendidikan Teknologi Informasi
Depositing User: perpus review ikip
Date Deposited: 24 Aug 2023 08:31
Last Modified: 24 Aug 2023 08:31
URI: http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/1795

Actions (login required)

View Item
View Item