AGUNG, SETIAWAN (2022) HUBUNGAN POWER OTOT LENGAN TERHADAP KEMAMPUAN SERVIS BAWAH PERMAINAN BOLA VOLI PADA SISWA EKSTRAKURIKULER BOLA VOLI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 3 KETAPANG. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.
ABSTRAK .pdf
Download (103kB)
ABSTRAK .pdf - Published Version
Download (103kB)
BAB I .pdf - Published Version
Download (137kB)
BAB II.pdf - Published Version
Download (324kB)
BAB III.pdf - Published Version
Download (370kB)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (328kB)
BAB V.pdf - Published Version
Download (85kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (23kB)
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian hubungan power otot lengan terhadap kemampuan servis bawah permainan bola voli pada siswa ekstrakurikuler SMA N 3 Ketapang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriftif kuantitatif dengan bentuk penelitian korelasional. Jumlah
populasi dalam penelitian ini adalah 30 orang siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik tes dan pengukuran serta teknik observasi langsung. Alat pengumpul data yang digunakan dalam mengukur power otot lengan adalah
tes Two-Hand Medecine Ball Put dan untuk mengukur kemampuan servis bawah permainan bola voli menggunakan tes keterampilan bola voli. Teknik analisis data pada penelitian ini adalah teknik analisis deskriptif dan korelasi. Untuk menjawab rumusan masalah menggunakan statistik deskriftif. Berdasarkan dari hasil pengolahan data hubungan power otot lengan terhadap kemampuan servis bawah permainan bola voli pada siswa ekstrakurikuler SMA N 3 Ketapang, berada dikategori sedang dengan nilai rata-rata power otot lengan 50 dan kemampuan servis bawah permainan bola voli 50,27.
Kata kunci: Power Otot Lengan, Servis Bawah Bola Voli.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Skripsi |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Olah Raga dan Kesehatan > Pendidikan Jasmani |
Depositing User: | perpus review ikip |
Date Deposited: | 30 Sep 2022 06:40 |
Last Modified: | 30 Sep 2022 06:40 |
URI: | http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/1287 |