HELDA, HELDA (2022) ANALISIS KALIMAT IMPERATIF PADA TUTURAN MASYARAKAT DESA MAYAK KECAMATAN SELUAS KABUPATEN BENGKAYANG (KAJIAN PRAGMATIK). Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.
ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (85kB)
BAB 1.pdf - Published Version
Download (173kB)
BAB 2.pdf - Published Version
Download (247kB)
BAB 3.pdf - Published Version
Download (209kB)
BAB 4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (355kB)
BAB 5.pdf - Published Version
Download (207kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (87kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan mengenai kalimat imperatif menggunakan kajian pragmatik pada tuturan Masyarakat Desa Mayak Kecamatan Seluas Kabupaten Bengkayang. Penelitian ini menggunakan
metode deskriptif dengan bentuk penelitian kualitatif dan pendekatan pragmatik. Data dalam penelitian ini yaitu berupa kata-kata atau kalimat yang terdapat pada tuturan Masyarakat Desa Mayak Kecamatan Seluas Kabupaten Bengkayang, sumber data dalam penelitian ini yaitu bapak Leo Limun dan ibu Sumiati sebagai informan kunci sekaligus penutur Bahasa Dayak Bakati mengenai kalimat imperatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu Teknik wawancara dan Teknik simak bebas libat cakap,alat pengumpulan data yang digunakan yaitu
pedoman wawancara,alat tulis serta kartu data. Pemeriksaan keabsahan data yang digunakan adalah trianggulasi teori, ketekunan pengamat. Berdasarkan analisis yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa hasil analisis kalimat imperatif pada tuturan masyarakat desa mayak kecamatan seluas kabupaten bengkayang terdapat kalimat imperatif biasa kalimat imperatif larangan dan kalimat imperatif ajakan dari hasil penelitian ini terdapat 42 data dimana 18 kalimat imperatif biasa ,13 kalimat imperatif larangan dan 11 kalimat imperatif ajakan.
Kata kunci : kalimat imperatif, kajian pragmatik.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Skripsi |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia |
Depositing User: | perpus review ikip |
Date Deposited: | 01 Sep 2022 05:13 |
Last Modified: | 01 Sep 2022 05:13 |
URI: | http://digilib.upgripnk.ac.id/id/eprint/1197 |